Artikel Terbaru

Artikel

Bahaya dari Memutus Silaturahmi

Berbicara mengenai silaturahmi, ada dua term di dalamnya, yaitu silah dan al-rahmi. Kata silah sendiri memiliki bentuk masdar wasala, yang secara literal bermakna menyambung atau bergabung sesuatu dengan sesuatu yang lain. Sedangkan al-rahmi, berarti “peranakan” atau “keluarga”. Kata ini juga digunakan untuk menyebut kerabat (saudara) yang berasal dari satu rahim (Munawir, 1997).  Dalam bahasa Indonesia, […]

Selengkapnya