Artikel Terbaru

Artikel

Hukum Perempuan Ibadah Haji Tanpa Mahram

Ibadah haji diperintahkan kepada seluruh umat islam baik laki-laki  maupun perempuan yang sudah mampu. Namun yang seringkali menjadi pertanyaan adalah bolehkah perempuan pergi haji tanpa mahram?  Larangan bagi perempuan bepergian tanpa mahram sebagian besar didasarkan pada hadis di bawah ini. لاَ يَحِلُّ لاِمْرَأَةٍ تُؤْمِنُ بِاللَّهِ وَالْيَوْمِ الآخِرِ تُسَافِرُ مَسِيرَةَ يَوْمٍ إِلاَّ مَعَ ذِى مَحْرَمٍ “Seorang […]

Selengkapnya