Home Ustadz Kami Dhomirotul Firdaus, M. Pd
Foto_Ustadzah_Dhomirotul Firdaus, M. Pd_cariustadz.id

Dhomirotul Firdaus, M. Pd

Fikih, Pendidikan Islam


0 orang telah mengontak Ustadz
Telah 0 kali membalas pesan Ummat
Kota Asal: Tangerang

Profil Ustadz

Dhomirotul Firdaus merupakan lulusan Pondok Pesantren Putri Tahfidzul Qur'an Lirboyo Kediri. Ia aktif berdakwah di media sosial baik melalui akun instagram & tik tok pribadinya maupun akun instagram dakwah yang ia dirikan yakni @fiqihperempuan yang tergabung dalam Arus Informasi Santri (AIS) Nusantara. Ia juga mengambil Magister Pendirikan Agama Islam (S2) di Intitut Agama Islam Tribakti Lirboyo Kediri yang telah ia seleseikan tahun 2020 lalu.

Perempuan yang akrab disapa ning Fierda ini aktif di berbagai organisasi seperti RMI (Robithoh Ma'ahid Islamiyah) PWNU Jawa Timur dan Pengurus Pusat Fatayat NU. Sejak tahun 2017 ia sudah aktif mengisi kajian dakwah kiswah female TV9 Nusantara, saat ini juga menjadi kontributor you tube NU Online dan TVNU dalam menyajikan tayangan2 seputar muslimah khususnya kajian fiqih, ia juga aktif mengisi seminar2 kemuslimahan baik online maupun offline, tentang relasi pernikahan, parenting, kajian fiqih perempuan (haidl, nifas dan istihadloh), keadilan gender dll.

 

Sosial Media

Video Kajian